Menu

Mengenal Hydrangea, Bunga yang Bisa Berubah Warna

Devi 24 Feb 2023, 21:21
Foto : Suara.id
Foto : Suara.id

Uniknya, bunga hortensia berwarna putih tidak akan berubah warna. Karena tidak dipengaruhi oleh pH tanah. 

Apabila kandungan pH tanah semakin basa, biasanya warna bunga akan semakin merah muda. 

Sedangkan jika tanahnya semakin asam atau memiliki kandungan pH rendah, warna bunga akan semakin biru. 

Perubahan warna ini tidak bisa langsung terjadi. Karena perubahan kadar asam basa tanah harus dilakukan secara bertahap. 

Agar bisa mengukur tingkat pH tanah dengan sempurna, gunakanlah alat uji khusus untuk tanah. 

Bunganya beracun, akarnya membawa manfaat Hydrangea tidak hanya bisa berubah warna dan dijadikan sebagai tanaman hias saja. 

Halaman: 234Lihat Semua