Menu

Google Doodle Rayakan Rendang, Makanan Warisan Budaya Indonesia yang Mendunia 

Zuratul 21 Aug 2024, 08:19
Google Doodle Rayakan Rendang, Makanan Warisan Budaya Indonesia yang Mendunia. (Google)
Google Doodle Rayakan Rendang, Makanan Warisan Budaya Indonesia yang Mendunia. (Google)

Dengan teknik ini, kuliner khas Sumater Barat ini memiliki daya tahan yan lebih lama dan cocok untuk dibawa dalam perjalanan jauh. 

Seiring dengan migrasinya perdagangan yang berkembang di Asia Tenggara, rendang pun menyebar ke berbagai negara seperti Malaysia dan Singapura. 

Setiap budaya yang mengadopsi rendang memberikan sentuhan lokal mereka sendiri. Di Filipina, misalnya, rendang diberi tambahan gula muscovado dan bumbu palapa khas mereka, menciptakan variasi rasa yang unik.

Pengakuan rendang sebagai salah satu hidangan terbaik dunia semakin ditegaskan dengan pencapaiannya sebagai Google Doodle hari ini. Ini adalah bukti,rendang bukan hanya warisan budaya Indonesia, tetapi juga kebanggaan yang mendunia.

Fakta-fakta Unik Rendang 

1. Filosofi Rendang 

Halaman: 123Lihat Semua