Menu

Boikot, Framing dan Persaingan Usaha, Yuk Cerdas Memahaminya!

Devi 19 Jun 2024, 16:19
Boikot, Framing dan Persaingan Usaha, Yuk Cerdas Memahaminya!
Boikot, Framing dan Persaingan Usaha, Yuk Cerdas Memahaminya!

Menurutnya, kalau isu boikot itu murni dari masyarakat sendiri tanpa dibacking pihak-pihak tertentu, itu tidak masalah. Nanti juga setelah konflik redah, isu boikot ini akan hilang secara seketika. Dan dia mengingatkan agar perusahaan yang melakukan kecurangan itu berhati-hati karena bisa terjadinya backfire ke mereka jika situasi kembali reda.

Sementara, pakar persaingan usaha, Ningrum Natasya Sirait mengatakan fatwa yang dilakukan oleh organisasi tertentu terhadap produk-produk Israel dan afiliasinya itu hanya sebagai gerakan moral saja dan kurang efektif  untuk menurunkan omzet perusahaan yang diboikot. “Karena, fatwa itu kan tidak wajib hukumnya. Bisa dilakukan dan bisa tidak, tergantung masyarakatnya,” tukasnya.

Lain halnya menurut Ningrum, jika yang melakukan fatwa itu adalah negara. “Itu jelas akan berdampak terhadap penurunan omzet perusahaan yang diboikot karena wajib hukumnya,” ucapnya. ***

Halaman: 23Lihat Semua