Menu

Segera Jelajahi Asteroid, NASA Akhirnya Berhasil Luncurkan Misi Psyche

Rizka 15 Oct 2023, 14:35
Misi Psyche
Misi Psyche

Namun, dengan 16 Psyche, NASA berpikir bahwa setelah mencapai tahap ini, ia kemudian ditabrak oleh asteroid lain yang melepaskan lapisan batuannya dan meninggalkan inti logam kosong yang telah terdeteksi saat ini. 

Studi spektroskopi dan pengamatan radar menunjukkan bahwa permukaannya mengandung 95 persen nikel dan besi, komposisi yang mirip dengan inti bumi.

Menurut Dr Linda Elkins-Tanton, ilmuwan luar angkasa di Massachusetts Institute of Technology (MIT). Dia telah menghitung bahwa besi di 16 Psyche saja akan bernilai 10.000 kuadriliun dolar AS

Halaman: 23Lihat Semua