Menu

Punya Tiga Tujuan, Riset Oxford Menyebutkan Buzzer Indonesia Dibayar Rp1-50 Juta

Muhammad Iqbal 7 Oct 2019, 05:55
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net

Adapun besaran uang yang diterima oleh para buzzer di Indonesia yakni berkisar antara Rp1-50 juta. Buzzer di Indonesia juga dinilai memiliki kapasitas yang rendah karena melibatkan tim yang kecil dan aktif pada momen tertentu, seperti saat pemilihan atau referendum.

"Tim berkapasitas rendah cenderung bereksperimen dengan hanya beberapa strategi, seperti menggunakan bot untuk memperkuat disinformasi. Tim-tim ini beroperasi di dalam negeri, tanpa operasi di luar negeri," demikian hasil penelitian itu.

Halaman: 23Lihat Semua