Menu

Susah Bangun di Pagi Hari? Lakukan 5 Cara Ini, Nomor 2 Paling Simpel Dilakukan Tapi Sering Diabaikan

Muhammad Iqbal 23 Feb 2019, 07:08
Ilustrasi
Ilustrasi

Teorinya adalah saat tidur selama 90 menit yang kamu lakukan sebelum alarm yang kedua, akan menjadi satu siklus tidur penuh. Sehingga dapat terbantu setelah keadaan REM dan bukannya saat keadaan itu.

2. Minum segelas air putih

Cara ini merupakan yang paling simpel untuk dilakukan tapi sering diabaikan. Minum segelas atau dua gelas air putih di pagi hari, bisa membantu untuk mendorong metabolisme, membuang racun dan menghidrasi tubuh.

Selain itu, dengan minum air putih, bisa mencegahmu mengalami kelelahan karena dehidrasi. Kelelahan bisa memicu rasa kantuk, perubahan pada kemampuan kognitif, dan mengganggu mood-mu seharian. 

3. Regangkan badan
Meregangkan tubuh dapat membangunkan otot-otot tubuh , melancarkan peredaran darah dan mengirimkan sinyal untuk tubuh segera bangun dan bersiap untuk menghadapi hari. Kamu bisa melakukan latihan peregangan atau yoga, atau bahkan sekedar 'ngulet'. Akan lebih baik jika merutinkannya setiap pagi. 

Sambungan berita: 4. Berjemur
Halaman: 123Lihat Semua