Menu

Pakar Ungkap Dampak Jika Kemenkeu Langsung di Bawah Koordinasi Presiden 

Zuratul 23 Oct 2024, 12:05
Pakar Ungkap Dampak Jika Kemenkeu Langsung di Bawah Koordinasi Presiden.
Pakar Ungkap Dampak Jika Kemenkeu Langsung di Bawah Koordinasi Presiden.

"Di negara lain sebenarnya tak ada istilah kementerian koordinator ini. Ini posisi yang lebih besar nuansa politiknya ketimbang nuansa profesional ministrial-nya," jelasnya.

Oleh sebab itu, perombakan kementerian ini tidak akan mengubah fungsi dan tugas. Bahkan, Ronny melihat ini akan berdampak baik bagi manajemen keuangan negara.

"Dalam kacamata ini, urusan Kemenkeu ada di bawah koordinasi Kementerian Koordinator Ekonomi atau langsung di bawah presiden, tak ada masalah akan timbul di sana. Bahkan secara manajemen keuangan akan jauh lebih baik," terangnya.

(***) 
 

Halaman: 23Lihat Semua