Menu

5 Makanan Ini Ternyata Bisa Bantu Cegah Pikun di Usia Tua

Devi 17 Oct 2024, 19:25
5 Makanan Ini Ternyata Bisa Bantu Cegah Pikun di Usia Tua
5 Makanan Ini Ternyata Bisa Bantu Cegah Pikun di Usia Tua

Sayuran Berdaun Hijau
Sayuran berdaun hijau banyak mengandung antioksidan, vitamin, dan mineral yang dapat membantu kesehatan otak.

Sebuah studi pada tahun 2023 mengasosiasikan kadar homosistein yang tinggi dengan terjadinya peningkatan risiko gangguan kognitif bagi orang yang pulih dari serangan COVID-19. Penting untuk mengetahui bahwa sayuran berdaun hijau juga tinggi akan folat dan vitamin B yang dapat membantu untuk mengurangi kadar homosistein dalam darah.

Sebuah penelitian lainnya menyoroti sayuran berdaun hijau dan menghubungkannya dengan lebih sedikit tanda dari kondisi alzheimer di otak.


Kacang-kacangan
Halaman: 123Lihat Semua