Mengenali Gejala Sifilis, Penyebab, dan Pengobatannya
Pada tahap laten, tidak ada gejala sifilis yang terlihat. Namun, infeksi bisa merusak jantung, tulang, saraf, dan organ tubuh. Tahap ini bisa berlangsung selama 20 tahun.
Meski begitu, penularan sifilis ke pasangan seks selama tahap laten sangat jarang terjadi. Seperti tahap-tahap sebelumnya, tanpa pengobatan, infeksi bisa berlanjut ke tahap tersier.
4. Sifilis Lanjut (Tersier)
Bagi banyak penderita sifilis, gejala tidak berkembang melewati fase laten. Fase ini bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan serius yaitu:
- Kerusakan otak, demensia, dan masalah kesehatan kognitif