Menu

Ironi SYL yang Mengaku Miskin Namun Royal ke Biduan dan Kolega, Pakai Uang Hasil Korupsi Foya-foya

Zuratul 27 Jun 2024, 11:41
Ironi SYL yang Mengaku Miskin Namun Royal ke Biduan dan Kolega, Pakai Uang Hasil Korupsi Foya-foya
Ironi SYL yang Mengaku Miskin Namun Royal ke Biduan dan Kolega, Pakai Uang Hasil Korupsi Foya-foya

Singkat kata, SYL jelas-jelas bukan orang miskin.

SYL ini bukan orang miskin sebagaimana halnya orang-orang miskin gitu ya. Tetapi, [dia] adalah orang yang sangat serakah,” ujar Peneliti Pusat Kajian Antikorupsi (PUKAT) Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (UGM), Zaenur Rohman, kepada Tirto, Rabu (26/6/2024).

Menghamburkan Uang Hasil Korupsi

Pengakuan miskin yang disampaikan SYL tersebut adalah sebuah ironi. 

Pasalnya, dia mengaku miskin kala uang hasil korupsinya mencapai total Rp44,5 miliar. 

Uang sebanyak itu digunakannya untuk kepentingan pribadi, keluarga, bahkan hingga mengalir ke biduan.

Halaman: 345Lihat Semua