Anak Telanjur Kecanduan Jajan Manis? Begini Cara Mengatasinya
Karena itu, jika orang tua juga memiliki kebiasaan konsumsi makanan atau minuman manis, sebaiknya dihentikan secara total agar anak juga bisa ikut mencontohnya.
"Rumah harus kerja keras, harus sepakat bahwa kita nggak bicara lagi tentang gula. Jadi kalau misalnya mamanya sudah kecanduan coklat, ayahnya sudah kecanduan es kopi pakai kental manis, itu kental manis itu harus sudah dibuang dari lemari dapur. Udah nggak ada sepotong coklat pun yang ada di kulkas jadi satu rumah kerja sama," kata dr Tan.
"Harus dimulai dari orang dewasa sebab apa yang mencontohkan anak dan yang memulai itu orang dewasa juga," tandasnya. ***