Tahukah Anda, Inilah Jenis Teh yang Bisa Bikin Panjang Umur
"Teh putih memiliki konsentrasi katekin, seperti EGCG, yang lebih tinggi dibanding jenis teh lain. Tak hanya itu, teh putih juga mengandung antioksidan dan antiproliferatif yang dapat melawan sel kanker," papar Manaker.
4. Teh Hitam
"Data menunjukkan orang yang mengonsumsi tiga hingga empat cangkir teh hitam secara teratur setiap hari memiliki risiko penyakit jantung dan stroke yang lebih kecil," kata Manaker.
Lebih lanjut, studi tersebut juga menemukan orang yang mengonsumsi tiga hingga empat cangkir teh hitam setiap hari memiliki risiko kematian dini 9-13 persen lebih rendah dibanding mereka yang jarang minum teh hitam.
5. Teh Hijau