Menu

Memanen Sinar Matahari Lewat Panel Surya Menuju Kemandirian Energi di Indonesia

Devi 5 Feb 2024, 19:07
Lewat Panel Surya, PT RAPP Berdayakan Tenaga Surya Dalam Menciptakan Energi Hijau di Indonesia
Lewat Panel Surya, PT RAPP Berdayakan Tenaga Surya Dalam Menciptakan Energi Hijau di Indonesia

“Pembangunan solar panel yang dilakukan APRIL Group melalui PT RAPP merupakan bentuk nyata keterlibatan sektor swasta dalam perjalanan menuju NZE. KADIN menyambut baik inisiatif dalam mitigasi iklim ini dan berharap lebih banyak perusahaan yang ikut serta melakukan langkah serupa. Dengan semakin banyak pelaku usaha yang terlibat, maka target dari NZE 2060 untuk mengurangi 1,5 giga ton CO2 dapat tercapai,” tutur Arsjad.

 

Komitmen APRIL Group Dukung Terwujudnya Net Zero Emission Lewat APRIL2030

 

Diluncurkan di Jakarta pada bulan November lalu, APRIL2030 terdiri atas empat komitmen dan 18 target terukur berbasis sains seputar lingkungan, masyarakat, dan sosial-ekonomi
(Foto: Diluncurkan di Jakarta pada bulan November lalu, APRIL2030 terdiri atas empat komitmen dan 18 target terukur berbasis sains seputar lingkungan, masyarakat, dan sosial-ekonomi (Dok.Aprilasia.com)

Halaman: 161718Lihat Semua