Menu

Motor Listrik, Akselerasi SDGs PT RAPP Dalam APRIL2030

Devi 30 Jan 2024, 12:35
Motor Listrik Ramah Lingkungan : Akselerasi SDGs PT  RAPP Menuju Indonesia Bersih Lewat Gaya Hidup Berkelanjutan
Motor Listrik Ramah Lingkungan : Akselerasi SDGs PT RAPP Menuju Indonesia Bersih Lewat Gaya Hidup Berkelanjutan


(Gaya hidup berkelanjutan, cara Indonesia menjadi lebih baik, Foto : Fortune Indonesia)

 

Sumber bahan bakar yang digunakan di Indonesia selama puluhan tahun berasal dari tenaga fosil yang dihasilkan, seperti minyak bumi, gas alam dan batu bara. Dengan frekuensi penggunaan dalam jumlah yang banyak dari waktu ke waktu, dipastikan akan menghasilkan karbon dioksida.

Karbondioksida ini akan menyerap radiasi infra merah yang bersifat panas dan menaikkan suhu bumi atau yang dikenal dengan pemanasan global (Global Warming). Seperti yang kita tahu, dalam beberapa tahun terakhir, perubahan Global Warming telah dirasakan di seluruh dunia.

Hal tersebut terlihat dari perubahan kondisi alam yang makin memburuk,  perubahan pola iklim dan cuaca maupun kenaikan permukaan lautan akibat cairnya es di kutub. Salah satu upaya yang bisa dilakukan manusia untuk mengurangi dampak pemanasan global adalah dengan menggunakan sumber energi/tenaga non fosil yang ramah lingkungan.

Halaman: 141516Lihat Semua