Tahukah Anda, Inilah 5 Kondisi Medis Paling Langka di Dunia, Ada Tubuh Memproduksi 'Bir'
5. Proteus syndrome
Kondisi ini memperlihatkan berbagai jenis jaringan seperti tulang, kulit, dan lainnya tumbuh secara tidak proporsional. Kondisi ini biasanya disebabkan oleh faktor genetik. Namun, dalam beberapa kasus, kondisi ini tak terkait faktor genetik. Gejalanya tak akan terlihat sejak lahir. Pertumbuhan jaringan yang berlebihan biasanya muncul pada usia 6-18 bulan. Kondisi ini bisa memburuk seiring waktu berjalan.
Kondisi ini memperlihatkan berbagai jenis jaringan seperti tulang, kulit, dan lainnya tumbuh secara tidak proporsional. Kondisi ini biasanya disebabkan oleh faktor genetik. Namun, dalam beberapa kasus, kondisi ini tak terkait faktor genetik. Gejalanya tak akan terlihat sejak lahir. Pertumbuhan jaringan yang berlebihan biasanya muncul pada usia 6-18 bulan. Kondisi ini bisa memburuk seiring waktu berjalan.
Sindrom ini bisa memicu masalah lainnya seperti cacat intelektual, penglihatan buruk, kejang, tumor non-kanker, dan trombosis vena dalam. Secara historis, kasus yang paling terkenal menimpa Joseph Carey Merrick (1862-1890). Ia bahkan dijuluki 'Manusia Gajah' pada abad ke-19 di Inggris.
Pada masa itu, kondisi langka ini sering kali membuat seseorang menjadi tontonan publik sebagai suatu keanehan alam. Merrick bahkan mengaku merasa diperlakukan seperti binatang di pasar ternak. ***