Federasi Jurnalis Internasional akan Tuntut Israel Jika Tidak Patuhi Perintah ICJ soal Gencatan Senjata
Surat ini meminta baha hukum internasional mengharuskan negara-negara untuk melakukan segaal daya mereka untuk melindungi warga sipil, menekankan bahwa di zona perang harus diperlakukan sebagai warga sipil dan dilindungi.
"Kami sekarang mendesak Anda untuk berkomitmen dan mengeluarkan kebijakan dan prosedur untuk memastikan bahwa personal militer Israel mematuhi permintaan ini," desaknya.
"Jika ini tidak terjadi, kami tidak akan ragu untuk mengajukan tuntutan hukum di pengadilan internasional terhadap politisi dan komandan tentara Israel," lanjutnya.
IFJ ini tercatat mendesak 187 anggota afiliasi untuk melakukan hal yang saam, sebagaimana diizinkan oleh mekanisme peradilan nasional.
(***)