Menu

Mengenal Gerakan Lunges, Cara Mudah Untuk Melatih Otot Pinggul dan Kaki

Devi 28 Aug 2023, 10:38
Mengenal Gerakan Lunges, Cara Mudah Untuk Melatih Otot Pinggul dan Kaki
Mengenal Gerakan Lunges, Cara Mudah Untuk Melatih Otot Pinggul dan Kaki
Selain bermanfaat bagi kesehatan, lunges sering dilakukan untuk membentuk dan mengencangkan otot tubuh. Berbagai manfaat lunges yang bisa kamu dapatkan adalah sebagai berikut.

1. Mencegah sakit pinggul

Sakit pinggul banyak dialami oleh pekerja kantoran yang sebagian besar waktu kerjanya dihabiskan untuk duduk. Jika kamu rentan mengalami sakit pinggul, lunges dapat menjadi pilihan yang tepat untuk mencegah sakit pinggul. Ketika melakukan lunges, otot pinggul akan meregang sehingga membuatnya menjadi lebih rileks dan lentur.

2. Meningkatkan keseimbangan tubuh

Gerakan lunges memfokuskan pada salah satu kaki yang digunakan sebagai tumpuan. Ketika kita menggunakan satu kaki untuk menumpu beban tubuh, maka keseimbangan akan menjadi tidak stabil. Dari sinilah lunges akan melatih tubuhmu agar dapat menjaga kesimbangan dengan baik.

3. Memperbaiki postur tubuh

Halaman: 456Lihat Semua