Menu

Strategi Jurkamte Gerindra yang Kenalkan Capres Prabowo Lewat Keluarga

Zuratul 26 Aug 2023, 16:26
Strategi Jurkamte Gerindra yang Kenalkan Capres Prabowo Lewat Keluarga. (Twitter/Foto)
Strategi Jurkamte Gerindra yang Kenalkan Capres Prabowo Lewat Keluarga. (Twitter/Foto)

2. Menarik suara dari keluarga terlebih dahulu

Berbeda dengan Yaser, Surya Darma (34 tahun) jurkamte dari RW 02, Kelurahan Ciracas, Kecamatan Ciracas bertugas untuk mengkoordinasikan jurkamte tingkat RT. 

Meski begitu, untuk menyosialisasikan capres Prabowo, dia terlebih dahulu mendekati sanak saudaranya baru ke lingkungan sekitarnya. 

"Kalau strategi pribadi sendiri saya simple, karena saya asli orang Betawi, saudara-saudara saya dulu yang saya rekrut, nanti dari saudara saya, mereka akan saya arahkan untuk mengajak rekan-rekan mereka, kerabat, menantu, mertua atau siapanya dulu, baru nanti kita bergerak ke tetangga kanan kiri depan belakang," katanya.

3. Jurkamnte harus peka pada lingkungan

Dia juga menjelaskan, setiap jurkamte harus peka terhadap lingkungannya. Jika ada warga atau lingkungan mmebutuhkan sesuatu, Partai Gerindra harus hadir di tengah-tengah Masyarakat.

Halaman: 123Lihat Semua