Menu

9 Fakta Menarik Pekan Suci Paskah Diawali Minggu Palma

Devi 6 Apr 2023, 20:25
Foto : Suara.id
Foto : Suara.id

Biasanya, Jalan Salib dilakukan secara berkelompok dan diselingi nyanyian kisah sengsara serta berarak layaknya mengiringi Yesus yang memanggul salib ke puncak Golgota.

Dalam prosesi Jalan Salib, terdapat 14 pemberhentian yang diakui otoritas Gereja Katolik mulai dari pemberhentian pertama yaitu Yesus di Taman Getsemani sampai pemberhentian terakhir yaitu Yesus dibaringkan di kuburNya.

Sabtu Suci
Sabtu Suci merupakan hari ketiga atau akhir dari rangkaian Trihari Suci menuju Paskah. Menurut laman Iman Katolik, Sabtu Suci merupakan waktu dimana Yesus turun ke tempat penantian ke dunia orang mati untuk mengabarkan Injil dan Hari Minggu Paskah saat Yesus bangkit kembali dari antara orang mati.

Sabtu Suci atau Holy Saturday memiliki beberapa sebutan di dunia, yaitu theIi Great Sabbath, Hallelujah Saturday (Portugal dan Brazil), Glorious Saturday atau Easter Eve (Filipina), dan Joyous Saturday atau Saturday of Light menurut umat Kristen Koptik.

Vigili Paskah dan Tuguran

Halaman: 345Lihat Semua