Menu

Gak Bisa Tidur di Malam Hari Bagusnya Ngapain Ya? Coba Kiat-kiat Berikut Ini

Amerita 5 Apr 2022, 08:35
ilustrasi/google
ilustrasi/google

4. Melatih perhatian dan fokus 

Melatih diri untuk fokus dan mencurahkan perhatian pada satu hal dalam satu waktu dapat membantu merelaksasi otot dan menyingkirkan pikiran yang mengganggu ketika tidak bisa tidur.  

Melakukan fokus perhatian telah terbukti memiliki manfaat kesehatan seperti mengurangi kecemasan, membantu mengelola stres, dan meningkatkan kemampuan untuk rileks. 

5. Cobalah menulis jurnal 

Jika pikiranmu berpacu dan membuatmu terjaga di malam hari, cobalah untuk menulis jurnal. 

Menulis bisa menjadi aktivitas yang cocok dilakukan jika kamu lelah tapi tidak bisa tidur. 

Halaman: 234Lihat Semua