Tekan Angka Stunting, Pemkab Bengkalis Perluas Lokus Penanganan jadi 23 Desa
Seperti diketahui, dalam penanganan Stunting di Kabupaten Bengkalis, dibagi dalam beberapa kelompok Perangkat Daerah yakni kelompok Penuhi Pangan Keluarga Dinas Ketahanan Pangan, PKK Kabupaten, Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura, dan Dinas Perikanan.
Lalu, kelompok Sanitasi Air Bersih dan Lingkungan Sehat, Dinas Perkimtan, PKK Kabupaten, Dinas PUPR, Dinas Kesehatan dan Dinas Lingkungan Hidup.
Kemudian, kelompok Penuhi Gizi 1000 Hari Pertama Kehidupan, Dinas Kesehatan, PKK Kabupaten, dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa.
Dan terakhir kelompok Dinas Sosial, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bengkalis, dan PKK Kabupaten.**