Meski Disiram Bensin dan Dibakar, Api tak Sanggup Jamah Poster Habib Rizieq Syihab, FPI: Itu Massa Neo-PKI
Lebih lanjut, dalam pernyataan bersama tiga ormas tersebut, mereka mengecam keras aksi itu karena dinilai sangat tidak bermoral. Karena itu, ketiga ormas itu akan menempuh jalur Hukum dengan melaporkan peristiwa tersebut kepada Kepolisian dan meminta supaya pelaku penghinaan dan pelecahan terhadap IB HRS segera diproses dalam waktu yang secepat-cepatnya.
Ketiga ormas itu juga mengintruksikan kepada laskar FPI dan Mujahid 212 untuk bersiap siaga dalam menghadapi tantangan mereka Komunis penghianat bangsa serta menjaga para Ulama dan Tokoh masyarakat dari ancaman gerombolan Neo PKI.
Untuk diketahui, massa yang menggelar aksi pada 27 Juli di depan gedung DPR ini disebut berasal dari berbagai elemen. Mereka menamai aksi tersebut Konvoi Tuprok DPR RI dengan tajuk aksi '27 Juli 1996 tonggak perlawanan pada rezim otoriterian ORBA, 27 Juli 2020 tonggak perlawanan khilafah'.
Sejauh ini, belum ada respon dari kelompok massa tersebut., meski detik sudah berupaya menghubungi. ***