Menu

Jangan Pernah Berkumur-kumur Lagi Sehabis Gosok Gigi, Kalau Tak Mau Kehilangan Hal Penting Ini

Riki Ariyanto 18 Jun 2020, 15:21
Jangan Pernah Berkumur-kumur Lagi Sehabis Gosok Gigi, Kalau Tak Mau Kehilangan Hal Penting Ini (foto/int)
Jangan Pernah Berkumur-kumur Lagi Sehabis Gosok Gigi, Kalau Tak Mau Kehilangan Hal Penting Ini (foto/int)
Kalau mau pakai obat kumur, gunakan saat waktu terpisah dengan menyikat gigi. Sehingga akan tetap dapat mendapat manfaat maksimal dari fluoride di pasta gigi.

Walau begitu perlu diingat juga kandungan fluoride yang berlebihan juga tidak disarankan. Makanya, saat mau membersihkan mulut, pakai saja pasta gigi (kurang lebih seukuran biji jagung) untuk menyikat gigi. Bukan dengan memenuhi seluruh rambut sikat gigi.

Halaman: 23Lihat Semua