PSBB di Riau, Pengamat Kebijakan Publik: Pergub dan Perbup Harus Dikolaborasikan
Dan tidak kalah penting yang harus dipersiapkan dan dikelola sambung dia, bagaimana bantuan sosial terdistribusi dengan baik.
"Adanya bantuan sosial kepada masyarakat yang rentan terhadap dampak sosial dan ekonomi itu penting, jangan dikelola dan dipersiapkan asal-asalan," katanya.
Adanya patroli serta pemberlakuan jam malam atau siang kata dia harus dioptimalkan. Juga mengajak semua perangkat desa mulai dari kepala desa sampai ke RT/RW untuk patuh melaksanakan PSBB.
Adanya patroli serta pemberlakuan jam malam atau siang kata dia harus dioptimalkan. Juga mengajak semua perangkat desa mulai dari kepala desa sampai ke RT/RW untuk patuh melaksanakan PSBB.