Menu

Siswa Belajar Online Selama Covid-19, Dewan Pendidikan Riau Sangsi Pengawasan Terhadap Guru

Alwira 1 May 2020, 14:45
Siswa belajar secara online atau daring selama pandemi virus corona (foto/int)
Siswa belajar secara online atau daring selama pandemi virus corona (foto/int)
"Memang masih banyak guru yang masih asing belajar dengan daring ini. Termasuk ketersedian infrastrukturnya. Sementara kontrol Dinas Pendidikan terhadap hal tersebut tidak maksimal. Meskipun pemprov, pemkab dan pemko sibuk dengan urusan Covid-19, khusus Dinas Pendidikan harusnya fokus dan konsentrasi untuk mengurus dan menjaga keberlangsungan proses mengajar-belajar agar mutu pendidikan tetap terjaga," paparnya.

zxc2


Dengan tidak ada kontrol yang jelas itu, kata mantan Anggota DPRD Riau ini, maka semata-mata berharap dari kesadaran guru yang bersangkutan.

"Ya itu tadi, hanya berharap kesadaran dari seorang guru. Akhirnya sebagian guru memang melaksanakan tugas, tapi hanya sekedarnya saja," ujarnya mengakhiri. (R24/Wira)

Halaman: 12Lihat Semua