Menu

3 Opsi Skenario Kelanjutan Premiere League Musim Ini di Tengah Wabah Corona

Riko 2 Apr 2020, 09:45
Manchester City merayakan kemenangan di Liga premier League (net)
Manchester City merayakan kemenangan di Liga premier League (net)

RIAU24.COM -  Para petinggi penyelenggaraan Premier League bersama perwakilan seluruh klub bakal menggelar rapat melalui telekonfernsi pada Jumat 3 April 2020 untuk membahasa kelanjutan kompetisi musim ini. 

Seperti dilansir AFP, terdapat tiga skenario yang diprediksi akan dibahas dalam rapat para petinggi dan perwakilan klub Premier League itu soal kelanjutkan kompetisi musim ini. Berikut 3 opsi skenarionya.

Membatalkan Musim Ini

Opsi pertama yaitu Liga Inggris musim ini dibatalkan. Sejumlah klub telah menyatakan keinginan mereka agar musim 2019-2020 dibatalkan.

Tapi, Ketua FA Greg Clarke sempat menyatakan bahwa sulit dipercaya Liga Inggris musim ini akan dapat dituntaskan. Namun, pembatalan musim ini dapat memicu tuntutan hukum dari sejumlah klub, terlepas dari posisi mereka di klasemen.

Liverpool hanya membutuhkan dua kemenangan lagi untuk menyegel gelar Liga Inggris musim ini. Membatalkan musim bisa menghancurkan harapan The Reds yang telah 30 tahun paceklik gelar Premier League.

Halaman: 12Lihat Semua