Menu

Anggota DPRD Blora Ogah Dicek Kesehatan, Dahnil Anzar: Keangkuhan Seperti ini Harus Disudahi

Muhammad Iqbal 21 Mar 2020, 08:49
Juru Bicara Menteri Pertahanan, Dahnil Anzar Simanjuntak
Juru Bicara Menteri Pertahanan, Dahnil Anzar Simanjuntak

Dari informasi yang diperoleh, kunjungan kerja anggota DPRD Blora ini dilaksanakan selama 4 hari terhitung sejak hari Senin kemarin. Dari 45 anggota di DPRD Blora, 37 anggota ikut kunjungan kerja ke Lombok. Bahkan ada beberapa di antaranya mengajak istri dan anaknya.

Tujuan DPRD Blora melakukan kunjungan kerja ke Lombok untuk studi banding alat kelengkapan dewan (AKD) non-komisi. Petugas medis dari Dinas Kesehatan Blora memang sengaja menyambut rombongan di terminal tersebut.

Menurut Warsit, jika rombongan anggota DPRD Blora harus dicek makaseharusnya seluruh warga yang dari luar kota juga ikut diperiksa kesehatannya.

Halaman: 12Lihat Semua