Patut Ditiru, Ini yang Dilakukan Disdukcapil Pekanbaru Kepada Penyandang Disabilitas
Di samping itu, Irma juga mengimbau bagi warga yang keluarganya termasuk sebagai penyandang disabilitas dan belum memiliki KTP, bisa melaporkan secara langsung ke Disdukcapil melalui Bidang Pemanfaatan Data dan Inovasi Pelayanan.
"Supaya bisa kita kunjungi pada tahap berikutnya. Sekarang kita fokus selesaikan dulu perekaman terhadap separoh dari 30 penyandang disabilitas yang telah tercatat pada kita," tutupnya. (R24/put)