Proyek Peningkatan Jalan Miliaran Rupiah Desa Simpang Bengkalis Diduga Asal Jadi dan Mark Up
Dahari
•
16 Dec 2019, 14:54
Selain itu, pantauan di lokasi pekerjaan, pemasangan kayu terucuk untuk bock koper atau duiker juga asal jadi. Apalagi kayu terucuknya tidak sama besar dan asal dicacakkan.
zxc2
"Jalan yang mau dicor inikan bekas penimbunan parit. Jadi kita takut setelah di cor nantinya tidak kuat, apalagi tanah timbunannya lembut. Penimbunan batu bes nya pun tipis. Anehnya lagi, saat mereka mengecor parit beton tidak menggunakan cukat atau dulak dan asal masuk batu dan pasir kedalam mesin molen menggunakan skop,"ujar singkat warga desa Simpang ayam kepada Riau24.com, Senin 16 Desember 2019.