Komisi 2 DPRD Pekanbaru Gelar Hearing, Pertamina Duga Penyaluran Elpiji Bersubsidi Tak Tepat Sasaran
RIAU24.COM - PEKANBARU- Menindaklanjuti keluhan masyarakat Kota Pekanbaru terkait kelangkaan gas elpiji 3 kilogram. Komisi 2 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Pekanbaru gelar hearing bersama Disperindag dan Pertamina dan Hiswana Migas Riau, Kamis (5/12/2019).
zxc1
Baca juga: Tolak Kemenangan Agung Nugroho, Muflihun-Ade Hartati Gugat KPU dan Minta Pemungutan Suara Ulang
Ketua Komisi 2 DPRD Kota Pekanbaru, Fathullah mengatakan bahwa diadakannya hearing tersebut merupakan sebagai tindak lanjut dari laporan-laporan masyarakat yang masuk.
Dirinya mendapat laporan bahwa saat ini gas 3 kg langka, dan dijual mulai harga Rp50 ribu sampai Rp60 ribu. “Macam mana masyarakat miskin mau beli,” sebutnya.