Menu

Di Tengah Kepulan Asap, Tuntutan Jokowi Lengser Menggema

Siswandi 23 Sep 2019, 15:59
Demo mahasiswa UMI di Makassar yang diwarnai dengan aksi pembakaran ban bekas. Foto: int
Demo mahasiswa UMI di Makassar yang diwarnai dengan aksi pembakaran ban bekas. Foto: int

"Tolak pengesahan RUU KPK, tolak kenaikan iuran BPJS, tolak revisi UU Ketenagakerjaan, tolak revisi UU Pertanahan, tolak RUU perkelapasawitan, tolak RKUHP," kata Mira.

Ajis, salah seorang orator dalam orasinya menyatakan, mahasiswa UMI turun untuk mengkritisi segala bentuk kebijakan yang tidak pro rakyat. "Kita turun untuk menumbangkan rezim antidemokrasi," serunya.

Gejayan Memanggil
Sementara itu dari Yogyakarta, ribuan mahasiswa juga turun dalam aksi di Pertigaan Colombo, Jalan Gejayan. Mereka tetap melakukan demonstrasi meski beberapa jam sebelumnya rektor berbagai universitas di Yogyakarta menolak aksi tersebut. Sebut saja, UGM, UNY, UIN, Sanata Dharma, Atma Jaya, UKDW dan rektor-rektor universitas lainnya.

Dilansir republika, para mahasiswa memprotes sikap pemerintah yang dinilai semakin memojokkan rakyat mulai lewat RKUHP, UU KPK, UU Ketenagakerjaandan UU PKS. Selain itu, mereka menyampaikan protes atas tindakan kriminalisasi yang ditujukkan kepada aktivis-aktivis berbagai bidang. Sekaligus, memprotes sikap pemerintah dalam penanganan isu-isu lingkungan.

Di Tanjungpinang Rusuh

Halaman: 123Lihat Semua