Menu

Gampang Buatnya, ini Cara Membuat Daging Gulung Paprika

M. Iqbal 27 Apr 2019, 06:29
Daging gulung paprika
Daging gulung paprika

2. Panaskan minyak, tumis bawang bombay hingga agak layu, masukkan paprika dan tumis hingga layu, tambah sedikit merica bubuk, gula dan garam. Matikan.

3. Ambil setiap lembar daging isi dengan tumisan paprika. Gulung daging.

4. Panaskan teflon dengan sedikit minyak. Masak daging hingga matang, bolak-balik sesekali agar matang merata. Tuangkan bumbunya ke setiap daging gulung dan masak lagi hingga bumbunya meresap. Tutup teflon agar daging bagian dalamnya juga matang.

Daging gulung paprika bisa disajikan dengan kecap manis atau saus favorit. Selamat mencoba.

Halaman: 34Lihat Semua