Menu

Dinilai Tindas Muslim Uighur, Pemerintah China Makin Disorot Dunia

Siswandi 19 Dec 2018, 22:27
Muslim Uighur memprotes tindakan Pemerintah China terhadap mereka. Foto: int
Muslim Uighur memprotes tindakan Pemerintah China terhadap mereka. Foto: int

Di tempat itu, mereka dipaksa belajar bahasa Mandarin dan diarahkan untuk mengecam, bahkan meninggalkan keyakinan iman mereka.

Tak hanya itu, BBC melansir, sejumlah mantan tahanan di kamp reedukasi mengaku menerima penyiksaan fisik maupun psikologis selama berada di kamp tersebut.

Kecaman internasional semakin meningkat tentang perlakuan Cina terhadap Muslim Uighur. Tetapi, belum ada negara yang mengambil tindakan apa pun selain mengeluarkan pernyataan kritis. ***

R24/wan

Halaman: 12Lihat Semua