Benarkah Jokowi Fokus Atur Skenario Gibran Capres 2029?

Benarkah Jokowi Fokus Atur Skenario Gibran capres 2029?
Hal itu, kata Tom, lantaran elite dan partai politik tidak pernah memperhitungkan kelompok yang berada di belakang Jokowi.
"Jokowi sudah membangun kekuatan sejak menjabat Walikota Solo," kata Tom.
Namun sejauh ini, semua strategi politik Jokowi berjalan dengan baik dan matang.
Walaupun keinginna utama telah gagal. seperti presiden tiga periode dan perpanjangan masa jabatan presiden.
Namun Jokowi berhasil mengusung Gibran sebagai Wakil Presiden Prabowo.
(***)