Pejabat OKU Sumsel Terjerat OTT KPK Dalam Kasus Suap Proyek PUPR

Pejabat OKU Sumsel Terjerat OTT KPK Dalam Kasus Suap Proyek PUPR
Mereka sudah tiba di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, sejak pukul 08.42 WIB, Minggu (16/3).
Para pihak yang terjaring OTT itu tidak diturunkan di lobi gedung karena mobil yang membawa mereka melaju ke area belakang.
Petugas keamanan yang berjaga menyebut mereka langsung naik ke lantai atas gedung untuk menjalani pemeriksaan lanjutan setelah diturunkan di area belakang.
(***)