Menu

Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Erupsi, Rumah Terbakar, Batu 'beterbangan' hingga Korban Jiwa 

Zuratul 5 Nov 2024, 09:47
Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Erupsi, Rumah Terbakar, Batu 'beterbangan' hingga Korban Jiwa 
Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Erupsi, Rumah Terbakar, Batu 'beterbangan' hingga Korban Jiwa 

Adapun sejak 3 November pukul 00.00 WITA, Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Badan Geologi telah menaikkan status gunung tersebut dari Siaga (Level III) menjadi Awas (Level IV).

Peningkatan status tersebut berdasarkan hasil evaluasi aktivitas Gunung Lewotobi Laki-laki periode 23 Oktober sampai 3 November 2024 pukul 18.00 WITA.

Pada 1 November 2024 sempat terjadi erupsi dengan tinggi kolom erupsi mencapai 1.500-2.000 meter dari puncak. Pada periode ini terekam gempa getaran banjir yang terjadi di daerah Dulipali.

(***) 

Halaman: 34Lihat Semua