Menu

Siapa Dalang Sebenarnya di Balik Pristiwa G30S? 

Zuratul 29 Sep 2024, 18:04
Potret 10 Pahlawan Revolusi yang Gugur dalam Peristiwa G30S. (X/Foto)
Potret 10 Pahlawan Revolusi yang Gugur dalam Peristiwa G30S. (X/Foto)

Soekarno tidak mau mengutuk PKI dan karena itu diartikan mendukung pelaku kudeta.

4. Soeharto

Soebandrio dalam jurnalnya Kesaksianku tentang G30S (2000) menuliskan, bahwa sejumlah pihak menduga Soeharto sempat bertemu dengan Latief dan Letkol Untung, pemimpin aksi penculikan perwira militer.

Ketika itu Latief mengungkapkan rencana kudeta Presiden Sukarno, namun Soeharto tidak menggagalkannya dan justru membiarkan hal tersebut. 

Selain itu Soeharto juga tidak memberitahu kejadian tersebut kepada Jenderal AH. Nasution.

5. CIA

Halaman: 456Lihat Semua