Menu

Siapa Dalang Sebenarnya di Balik Pristiwa G30S? 

Zuratul 29 Sep 2024, 18:04
Potret 10 Pahlawan Revolusi yang Gugur dalam Peristiwa G30S. (X/Foto)
Potret 10 Pahlawan Revolusi yang Gugur dalam Peristiwa G30S. (X/Foto)

Dari berbagai penelitian setidaknya terdapat lima versi dalang terjadinya peristiwa tersebut. 

Mulai dari PKI, konflik internal angkatan darat, Soekarno, Soeharto, hingga unsur asing seperti CIA (Badan Intelijen Amerika Serikat).

1. PKI

Versi ini hadir setelah rezim Orde Baru berkuasa pasca peristiwa tersebut. 

Hal ini termaktub di dalam buku Tragedi Nasional Percobaan Kup G30S/PKI di Indonesia (1968) karya Nugroho Notosusanto dan Ismael Saleh. 

Dalam buku tersebut menjelaskan bahwa ketika itu PKI ingin membuat negara Indonesia berideologi komunisme.

Halaman: 123Lihat Semua