Menu

Kebiasaan Warga Jepang yang Bikin Panjang Umur, Nomor 3 Paling Penting Dilakukan

Devi 28 Sep 2024, 07:01
Kebiasaan Warga Jepang yang Bikin Panjang Umur, Nomor 3 Paling Penting Dilakukan
Kebiasaan Warga Jepang yang Bikin Panjang Umur, Nomor 3 Paling Penting Dilakukan

2. Lakukan segala sesuatu sewajarnya
Kebiasaan warga Jepang agar panjang umur salah satunya dengan melakukan segala sesuatu sewajarnya. Yamamoto, mengambil contoh Kane Tanaka.

Kane Tanaka adalah orang Jepang tertua dan orang tertua kedua dalam sejarh yang tercatat. Ia hidup hingga usia 119 tahun. Tanaka menyukai minuman soda tapi ia hanya minum satu botol sehari.

"Dia tidak kecanduan, dan dia tidak akan minum secara berlebihan. Ini adalah sesuatu yang menurut saya umum di Jepang. Orang Jepang makan dengan cara yang seimbang dan mereka tidak makan atau minum secara berlebihan," kata Yamamoto mengutip dari SCMP.

3. Banyak bergerak

Halaman: 234Lihat Semua