Pengamat Ungkap Kemungkinan Muktamar Tandingan Bisa Dongkel Cak Imin di PKB
Zuratul•4 Sep 2024, 13:49
Pengamat Ungkap Kemungkinan Muktamar Tandingan Bisa Dongkel Cak Imin di PKB. (Collage by Riau24.com)
"Dia [Cak Imin] punya mesin empat periode sebagai ketum. Jadi, enggak gampang mendongkel Cak Imin. Kalah pak Jokowi, dia cuma dua periode," kata Agung.
"Saya lihat sih yang problematik Pak Jokowinya, PBNU dan juga internal PKB yang disingkirkan," sambungnya.