Diminta Jadi Ketua Dewan Syuro PKB, Ma'ruf Amin Ajukan Syarat: Libatkan Saya Dalam Pengambilan Keputusan Strategis
“Karena yang dimasalahkan Dewan Syuro-nya tidak berfungsi, tapi setelah begitu tidak ada lagi (masalah). Maka selesailah yang dimasalahkan itu, alhamdulilah,” tutur dia.
Diketahui para kiai PKB menunjuk Ma’ruf untuk menjadi Ketua Dewan Syuro dalam rapat yang dilakukan di Muktamar ke-6 PKB, Sabtu (24/8/2024) malam.
Usulan itu kemudian disetujui oleh semua kiai dan dibawa dalam Rapat Pleno IV Muktamar PKB.
Baca juga: Baswalu 'Cuci Piring' Selesaikan Kerjaan KPU
Semua DPC, DPW, dan DPP PKB pun setuju dengan usulan tersebut. Akhirnya, Ma’ruf terpilih secara aklamasi.
(***)