Segini Jumlah Undangan Upacara HUT ke-79 di IKN
Selain di IKN, pemerintah juga menggelar HUT ke-79 RI di Halaman Istana Merdeka dengan jumlah tamu undangan sebanyak 3.000 orang.
Upacara di Istana Merdeka akan mengikuti prosesi upacara kemiliteran di IKN.
"Untuk di Jakarta 1.500 (undangan) pagi dan 1.500 sore," tutupnya.
Baca juga: DPR Mau Kebut Evaluasi Pilkada Serentak