Sempena Hari Jadi ke 512 Bengkalis Pemkab dan LAMR Gelar Kenduri Adat
“Kami yakin, jika seluruh anak negeri memiliki komitmen kerja bersama, tolong menolong tiada bersukat, duduk berdiri dalam mufakat, maka tidak ada azam yang tidak dapat kita wujudkan, tak ada asa yang tidak dapat kita capai,” lanjutnya.
Untuk diketahui, besok Rabu masih dalam rangkaian Hari Jadi Bengkalis juga akan dilaksanakan ziarah Makam Pahlawan, kemudian ziarah ke Makam Dara Sembilan, Panglima Minal dan ziarah ke Datuk Laksamana Raja di Laut.
Hadir Wakil Bupati Bengkalis Bagus Santoso, Sekda Bengkalis dr. Ersan Saputra, Forkopimda, Kepala Perangkat Daerah di Lingkungan Pemkab Bengkalis.