Menu

Banyak Konflik, Jadi Salah Satu Alasan PBNU Rebut PKB dari Cak Imin

Azhar 28 Jul 2024, 15:53
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama atau PBNU, Yahya Cholil Staquf. Sumber: mediaindonesia.com
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama atau PBNU, Yahya Cholil Staquf. Sumber: mediaindonesia.com

"Kita lihat beliau berdua akan bekerja lebih lanjut mendalami masalah ini, dan memberikan rekomendasi-rekomendasi kepada PBNU, mengenai langkah-langkah yang harus diambil," ujarnya.

"Tim ini merupakan upaya PBNU untuk meluruskan sejarah sekaligus mengembalikan PKB ke pemilik sahnya yakni PBNU," sebutnya.

Halaman: 12Lihat Semua