Menu

7 Manfaat Brown Sugar dan Perbedaannya dengan Gula Putih

Devi 29 Jun 2024, 14:16
7 Manfaat Brown Sugar dan Perbedaannya dengan Gula Putih
7 Manfaat Brown Sugar dan Perbedaannya dengan Gula Putih
Gula merah tebu banyak diproduksi di Indonesia, India, Cina, Pakistan, Bangladesh, Afrika Timur, Bolivia, Jepang, dan Amerika Selatan. Gula merah juga disebut berbeda-beda di daerah, di Sumatera Barat dikenal sebagai gula saka, di India dan Bangladesh dikenal sebagai gur, di Afrika disebut jaggery, di Amerika Selatan disebut panela, dan di Jepang disebut black sugar atau kuro sato.

Perbedaan Brown Sugar dan White Sugar
Berikut ini sejumlah perbedaan antara brown sugar dan white sugar yang dikutip dari Healthline:

Nutrisi
Halaman: 678Lihat Semua