Menu

Respons Istana soal Mahkamah Rakyat Adili Jokowi: Pemerintah Terbuka Terima Kritik

Zuratul 26 Jun 2024, 10:14
Respons Istana soal Mahkamah Rakyat Adili Jokowi: Pemerintah Terbuka Terima Kritik. (Dok. Sekretariat Kabinet)
Respons Istana soal Mahkamah Rakyat Adili Jokowi: Pemerintah Terbuka Terima Kritik. (Dok. Sekretariat Kabinet)

RIAU24.COM -Pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) diadili dalam sidang Mahkamah Rakyat Luar Biasa yang berlangsung di Wisma Makara Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat pada Selasa, 25 Juni 2024. 

Koordinator Stafsus Presiden, Ari Dwipayana, buka suara soal sidang tersebut. 

Ari menekankan pemerintah terbuka terhadap kritik yang dilayang oleh masyarakat.

"Pemerintah terbuka menerima kritik ataupun dukungan terhadap jalannya pemerintahan," kata Ari kepada wartawan, Selasa (25/6/2024).

Ari menilai kritik sebuah hal yang lazim dalam negara demokrasi. 

Pemerintah menganggap kritik sebagai masukan untuk memperbaiki sistem pemerintahan.

Halaman: 12Lihat Semua