Singapura Cetak Rekor Tertinggi Kasus Penyakit Tangan dan Mulut, Ini Gejalanya
Beberapa orang mungkin tidak menunjukkan gejala sama sekali. Biasanya ringan dan akan hilang dalam waktu sekitar satu minggu.
"Namun, orang tua tetap harus mewaspadai anak jika terjadi komplikasi," kata Dr Muhaimin.
"Jika tidak segera ditangani, penyakit ini bisa berkembang menjadi kondisi yang lebih serius," tambahnya. ***