Menu

Sudirman Said Mau Gantikan Anies di DKI, Kapok di Jateng Kalah dari Ganjar

Zuratul 11 May 2024, 19:59
Sudirman Said Mau Gantikan Anies di DKI, Kapok di Jateng Kalah dari Ganjar. (Tangkapan layar/suara.com)
Sudirman Said Mau Gantikan Anies di DKI, Kapok di Jateng Kalah dari Ganjar. (Tangkapan layar/suara.com)

Sudirman dan Prabowo sempat berencana menggugat hasil itu ke MK. 

Namun, akhirnya Sudirman mengakui keunggulan Ganjar yang telah ditetapkan KPU.

"Akhirnya kepada pasangan calon nomor 1, saudara Ganjar Pranowo dan Taj Yasin yang oleh KPU Jawa Tengah baru saja dinyatakan memperoleh suara formal paling banyak, kami berdua, Sudirman Said dan Ida Fauziyah, beserta seluruh partai pendukung dan relawan mandiri, mengucapkan selamat bekerja, mengemban amanah seluruh warga Jawa Tengah," ujar Sudirman, 9 Juli 2018.

Setelah Pilgub Jateng 2018, Sudirman masih aktif di kancah politik nasional. 

Dia sempat menjadi Direktur Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi di Pilpres 2019.

Lima tahun berikutnya, Sudirman menyeberang ke kubu Anies Baswedan. Dia menjadi Co-captain Timnas Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) Sudirman Said.

Sambungan berita: (***)
Halaman: 234Lihat Semua