Menu

Benarkah Rumput Fatimah Baik untuk Ibu Hamil? Ini Penjelasannya

Devi 4 May 2024, 14:15
Benarkah Rumput Fatimah Baik untuk Ibu Hamil? Ini Penjelasannya
Benarkah Rumput Fatimah Baik untuk Ibu Hamil? Ini Penjelasannya

Manfaat Rumput Fatimah untuk Kesehatan
Meski tidak disarankan dikonsumsi oleh ibu hamil, namun rumput fatimah masih memiliki sejumlah manfaat bagi tubuh. Simak manfaat rumput fatimah di bawah ini:

1. Sebagai Sumber Antioksidan
Rumput fatimah mengandung flavonoid yang dapat mencegah dan mengatasi radikal bebas. Selain itu, tanaman herbal ini juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh karena mengandung antioksidan.

2. Memiliki Sifat Antibakteri
Tanaman herbal ini juga memiliki senyawa antibakteri yang baik untuk tubuh. Menurut jurnal yang dipublikasikan pada 2011, peneliti menemukan bahwa ekstrak rumput fatimah memiliki sifat antibakteri dan antijamur.

Halaman: 345Lihat Semua