Menu

Timteng Dilanda Cuaca Buruk: Badai Petir Dubai-Hujan Es di Arab Saudi 

Zuratul 17 Apr 2024, 15:05
Timteng Dilanda Cuaca Buruk: Badai Petir Dubai-Hujan Es di Arab Saudi. (Tangkapan Layar/Lentera Today)
Timteng Dilanda Cuaca Buruk: Badai Petir Dubai-Hujan Es di Arab Saudi. (Tangkapan Layar/Lentera Today)

Bandara Internasional Dubai juga sempat menutup penerbangan masuk, imbas landasan yang tergenang banjir cukup tinggi.

Melansir dari Associated Press, pihak berwenang sudah melakukan berbagai upaya evakuasi seperti mengirim truk tangki untuk memompa air agar bisa menyelamatkan beberapa warga yang terjebak di rumahnya.

Angin kencang di Bahrain

Negara teluk lainnya seperti Bahrain pun turut dilanda badai hujan dan angin kencang hingga menyebabkan banjir di wilayah Manama.

Kementerian Dalam Negeri Bahrain mengeluarkan peringatan keselamatan gegara guntur, kilat, hingga hujan lebat yang menyambar Negeri Mutiara Teluk Persia tersebut.

Hujan badai dan angin kencang tersebut diperkirakan akan terus berlanjut hingga beberapa hari ke depan. 

Halaman: 234Lihat Semua